Handbag yang simpel dan manis dengan tampilan warna yang soft berhias lukisan bordir manual berjudul A Bird and Wild Orchid. Lukisan bordir bergaya japanese art style dengan kata-kata mutiara; Ishi aru tokoro ni michi wa aru. 意志あるところに道はある。 yang artinya 'Dimana ada kemauan, disitu akan ada jalan'. Tag bertuliskan harmony dalam huruf kanji yang bermakna keselarasan. Bagian belakang dan samping juga dibordir dengan pola random. Penutup ritsliting. Berharap dengan mengkoleksi tas seni produk kami ini, bisa selalu memotivasi Anda ketika memakainya, disamping fungsi utama penunjang gaya.
Bahan: canvas-tenun. Dimensi: panjang 24cmx tinggi 3cmx lebar8cm. Harga: 185rb+ongkir.
Lihat juga: Tas Kecil Lukis Bordir Tema Sepasang Burung Kecil
Posting Komentar